Hai Sobat Sehat! Puskesmas Janti melakukan pembentukan posyandu remaja bersama Mahasiswa Keperawatan Universitas Brawijaya. Posyandu remaja dibentuk di RW 04 Kelurahan Tanjungrejo. Diharapkan dengan adanya posyandu remaja bisa memberikan kemandirian remaja sehingga bisa…
Hai Sobat Sehat! Puskemas Janti melakukan kegiatan rutin yaitu posyandu remaja, tepatnya di RW 10 Kelurahan Tanjungrejo. Pada kegiatan posyandu remaja kali ini dilakukan sosialisasi Kartu Menuju Sehat (KMS) remaja Jantra-Sena (Janti bersama…
Halo sobat sehat! Sudah pada tahu belum, kalau Puskesmas Janti mempunyai kegiatan rutin untuk remaja yaitu Posyandu Remaja. Posyandu Remaja sendiri dilakukan rutin setiap bulan. Posyandu Remaja RW 10 Kelurahan Tanjungrejo adalah salah satu…
Hallo Sobat Sehat! Dengan tema “September Ceria dengan Pemeriksaan HB Darah” Posyandu Remaja RW 10 Tanjungrejo bersama Puskesmas Janti menyelenggarakan posyandu rutin dan pemeriksaan HB Darah. Tes HB (hemoglobin) dalam darah merupakan pemeriksaan yang…
Hai, sobat sehat! Bagaimana kabarnya hari ini? Posyandu Remaja adalah sebuah wadah Pos Kesehatan Remaja yang memfasilitasi dalam memahami seluk beluk remaja selama masa puber yang ditujukan kepada siswa dan remaja pada umumnya. Kegiatan…